BERITASIBER.COM | LAMONGAN – Polsek Kembangbahu Polres Lamongan melaksanakan giat Minggu Kasih berupa pengamanan gereja dalam rangka pelaksanaan Ibadah Kebaktian di Gereja GKJW Desa Pelang Kecamatan Kembangbahu Kabupaten Lamongan, Minggu (26/01/2025).

Scroll Untuk Lanjut Membaca
Minggu Kasih, Polsek Kembangbahu Lamongan Berikan Pengamanan Ibadah Kebaktian Minggu Gereja GKJW Desa Pelang

Pengamanan yang dilaksanakan melalui giat Minggu Kasih bertujuan untuk memberikan rasa nyaman dan aman bagi para Jemaat saat melaksanakan ibadah Kebaktian Minggu di Gereja GKJW Desa Pelang.

Kapolsek Kembangbahu AKP M Kosim mengatakan kegiatan Minggu Kasih yang dilaksanakan Personil Polsek Kembangbahu bertujuan memberikan rasa aman dan nyaman bagi umat Kristiani yang sedang menjalankan ibadah,

Artikel Rekomendasi
Halaman:
12
Reporter: Achmad Bisri