BERITASIBER.COM | YOGYAKARTA – Dalam rangka menjaga keamanan dan stabilitas selama berlangsungnya Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Polresta Yogyakarta melakukan pemasangan spanduk imbauan di Gerbang Pintu Masuk Polresta Yogyakarta, Senin (18/11/2024).

Scroll Untuk Lanjut Membaca
Jelang Pilkada 2024, Polresta Yogyakarta Bentangkan Spanduk Imbauan Kamtibmas

Spanduk itu bertujuan untuk mendorong partisipasi masyarakat dalam Pilkada serta mengajak mereka untuk menciptakan kenyamanan dan memastikan bahwa pesta demokrasi ini berjalan dengan aman dan tertib.

Spanduk tersebut bertuliskan, “Sukseskan Pilkada 2024, menang ora umuk, kalah ojo ngamuk, Pilkada aman, penak golek aman,” yang mengajak masyarakat untuk Legowo, menjaga kedamaian dan saling menghormati, baik yang menang maupun kalah dalam Pilkada.

Halaman:
12
Reporter: BeritaSiber.com

Tag