BERITASIBER.COM | LAMONGAN – Dalam rangka menciptakan rasa aman dan tertib malam hari, Anggota Polsek Lamongan Kota melaksanan patroli malam hari ke tempat-tempat Obyek Vital seperti di Stasiun, RSUD Soegiri, FIF dan BDL Lamongan, Senin (13/01/2025).

Scroll Untuk Lanjut Membaca
Polsek Lamongan Kota Patroli Dialogis dan Sambang Objek Vital Malam Hari

Anggota Polsek Lamongan Kota Aiptu Siswanto, Aipda Andri, Aipda Agus Susanto melaksanakan patroli malam hari sebagai bentuk pelayanan keamanan masyarakat.

Petugas patroli dan Anggota Polsek Lamongan Kota dalam pelaksanaannya selalu memberikan himbauan kepada security agar selalu monitoring CCTV, Untuk antisipasi pencurian barang atau di Halaman parkir kendaraan dengan tujuan monitoring adanya kejahatan.

Artikel Rekomendasi
Halaman:
12
Reporter: Achmad Bisri