BERITASIBER.COM | LAMONGAN – Mengantisipasi aksi balapan liar, Polsek Lamongan Kota Polres Lamongan Polda Jawa Timur melaksanakan patroli ke sejumlah ruas jalan, seperti Jalan Sukarno Hatta, dan Jalan Lingkungan Utara, Rabu (15/01/2025).
Kapolsek Lamongan Kota Kompol M Fadelan mengatakan, patroli ini dilakukan guna mengantisipasi gangguan kamtibmas, terutama balapan liar yang meresahkan masyarakat dan pengguna jalan raya.
“Aksi balap liar yang sering dilakukan para remaja dilaksanakan pada sore atau malam hari, sehingga masyarakat terganggu dengan kehadiran para remaja tersebut,” ucap Kompol M Fadelan.
Artikel Rekomendasi
Halaman:
Tinggalkan Balasan
Anda harus login untuk memposting komentar.