BERITASIBER.COM | LAMONGAN – Tiada hari tanpa memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. Seperti yang terlihat pagi ini Kanit Samapta Polsek Pucuk melaksanakan commander wish pagi pengamanan dan antisipasi kemacetan.

Scroll Untuk Lanjut Membaca
Giat CW Pagi Polsek Pucuk Lamongan Berikan Pelayanan Prima untuk Masyarakat

Pengamanan ini dilakukan dalam rangka memberikan kenyamanan kepada masyarakat yang beraktivitas pada hari libur, di setiap persimpangan jalan Poros Kecamatan Pucuk. Selasa (28/01/2025).

Saat ditemui, Kanit Samapta Polsek Pucuk Aipda Suwito mengatakan kegiatan commander wish pagi. Pada pengaturan lalu lintas, memberikan edukasi keselamatan berkendara, serta memantau situasi di lokasi rawan kemacetan.

Hasilnya, situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) serta keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas) tetap kondusif dan terkendali.

Artikel Rekomendasi
Halaman:
12
Reporter: BeritaSiber.com