BERITASIBER.COM | LAMONGAN – Personel Polsek Lamongan Kota melaksanakan patroli kewilayahan antisipasi gangguan Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Lamongan Kota Polres Lamongan Polda Jawa Timur, Minggu (24/02/2025).

Scroll Untuk Lanjut Membaca
Polsek Lamongan Kota Patroli Minimarket Cegah Kriminalitas dan Imbauan Peredaran Uang Palsu

Kehadiran Polri khususnya patroli Polsek Lamongan Kota melaksanakan patroli di tempat-tempat rawan gangguan Kamtibmas untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat. Kegiatan patroli kali ini dilaksanakan di obyek vital dan minimarket di wilayah kecamatan Lamongan.

Dalam kesempatan ini, petugas patroli juga melaksanakan dialogis dengan menitipkan imbauan Kamtibmas kepada petugas minimarket, salah satunya waspada peredaran uang palsu.

Scroll Untuk Lanjut Membaca
Artikel Rekomendasi
Halaman:
1 2