BERITASIBER.COM | LAMONGAN – Kapolsek Solokuro AKP Aris Sugianto, SH bersama Muspika melakukan peresmian pemberangkatan pendistribusian logistik Pilkada serentak 2024 hingga ke PPS di Desa-desa se-kecamatan Solokuro kabupaten Lamongan Jawa Timur.

Scroll Untuk Lanjut Membaca
Polsek Solokuro Lamongan Pastikan Aman Pendistribusian Logistik Pilkada Hingga Tingkat Desa

Hari pelaksanaan pencoblosan Pilkada serentak di kab.lamongan jawa timur memasuki tahapan pendistribusi logistik ke PPS di Desa-desa, pertanda demokrasi mulai berjalan di wilkum kec. solokuro kabupaten Lamongan Jawa Timur, Selasa (26/11/2024).

Kapolsek Solokuro AKP Aris Sugianto, SH bersama Muspika melakukan kunjungan ke PPS di Desa-desa untuk memastikan hari pencoblosan berjalan dengan damai, sejuk dan aman kondusif.

Halaman:
12
Reporter: BeritaSiber.com