BERITASIBER.COM | LAMONGAN – Kapolsek Solokuro AKP Aris Sugianto, SH melakukan Silaturahmi ke tokoh Agama bersama anggota polsek solokuro, dalam rangka Cooling system terkait persiapan pelaksanaan Pilkada serentak tahun 2024 di kabupaten lamongan, yang akan di laksanakan pada bulan November 2024.
Kapolsek Solokuro mengajak semua elemen masyarakat dari tokoh agama, tokoh pemuda, tokoh masyarakat dan tokoh agama, serta semua masyarakat yang ada di wilayah hukum polsek solokuro, untuk bersama-sama menjaga kondusifitas wilayah solokuro tetap damai, sejuk selamanya.
“Meskipun beda pilihan Calon bupatinya, sehingga pelaksanaan pilkada bisa berjalan tetap kondusif aman,” kata AKP Aris Sugianto Kapolsek Solokuro.