BeritaSiber.com SURABAYA – Sebanyak 84 orang peserta mengikuti Tes Tertulis Calon Anggota Bawaslu Provinsi Jawa Timur di BKN Kantor Regional II Jawa Timur.
Jumlah tersebut berbeda dari semula sebanyak 85 peserta terdapat satu yang tidak hadir dikarenakan meninggal dunia. Dari 84 orang peserta terdapat jumlah peserta laki-laki sebanyak 67 orang dan peserta perempuan sebanyak 17 orang.
Tim Redaksi